• Selamat datang di website PT Fiqry Jaya Manunggal. Semoga anda senantiasa sehat afiat. Kami siap melayani anda
Beranda » Administration » Hazard Analysis Critical Control Point (HACCP) & Culinary
zoom preview activate zoom

Hazard Analysis Critical Control Point (HACCP) & Culinary

Rp 6.950.000
Stok Tersedia
Kategori Administration, Others, Q-HSE, Suply Chain

Priyanto E. Hartono

Bandung, 17-19 Februari, 2025

Tentukan pilihan yang tersedia!

Hazard Analysis Critical Control Point (HACCP) & Culinary

BACKGROUND:

Hazard Analysis Critical Control Point (HACCP) & Culinary Makanan yang aman & sehat sangat penting bagi karyawan untuk mendapatkan nutrisi yang sesuai. Makanan yang dimakan tidak boleh membahayakan konsumennya. Baik melalui faktor biologis, kimiawi atau melalui kontaminan lainnya. Melalui food safety dan kualitas yang dikontrol, akan menjamin didapatkannya makanan yang aman, baik melalui seluruh siklus pembuatannya, seperti produksi makan, penanganannya, proses, pengepakan, penyiapannya maupun penyajiannya. 

Hal ini menjadi sangat penting jika supply makanan disediakan oleh perusahaan sehingga pihak Q-HSE atau pihak lain terkait sebaiknya terlibat untuk memastikan unsur HS dari makanan tersebut.

OBJECTIVES:

Tujuan dari pelatihan ini adalah untuk memastikan apakah upaya pengaturan penyediaan makanan telah secara efisien & secara efektif mengurangi risiko dari penyakit yang timbul akibat makanan, meliputi:

  • Mengkaji apakah proses penyediaan makanan dimulai dari penyiapan sampai pada penyajiannya telah memenuhi norma keselamatan & kesehatan, serta mampu menekan kemungkinan penyakit bawaan makanan
  • Menilai apakah peran organisasi & tanggung jawab di perusahaan telah mendukung program di atas
  • Mengukur pencapaian dari kinerja upaya pendidikan & promosi kesehatan di bidang ini
  • Menilai apakah persyaratan perundangan telah dilaksanakan dalam program ini, sesuai dengan apa yang diharapkan

COURSE OUTLINE:

Lingkup kegiatan dari pelatihan ini, adalah memberikan pemahaman tentang proses dan audit (penilaian) terhadap:

  1. Proses produksi makan, meliputi :
    • Aspek bangunan & fasilitas:
    • Supply air, penanganan limbah domestik, fasilitas ganti dan toilet, fasilitas cuci tangan, fasilitas desinfeksi, pencahayaan, ventilasi, dsb.
    • Food handling:
    • Thawing, pendinginan, proses memasak, pemanasan ulang, penyajian, mencegah kontaminasi silang, dsb.
    • Peralatan & Utensil
    • Transportasi
  1. Persyaratan Hygiene & sanitasi, meliputi:
    • Cleaning & disinfection
    • Hygiene control
    • Penampungan & pembuangan limbah
    • Pest control & domestic animals
  1. Personal Hygiene & Aspek Kesehatan, mencakup:
    • Pelatihan mengenai higiene
    • Pemeriksaan kesehatan
    • Kebersihan & kebiasan perorangan
    • Penggunaan sarung tangan
    • Supervisi, dsb.
  1. Quality Control, mencakup:
    • Labeling, HACCP dan Safety samples.

ABOUT THE COURSE LEADER:

Priyanto E. Hartono

Hazard Analysis Critical Control Point (HACCP) & Culinary

Produk Terkait

Coal Dust Explosion

Background & Objectives: Coal dust explosion is one of the most hazardous risks in coal-fired power plants & coal handling facilities. Fine coal particles are highly combustible & under certain conditions, can lead to catastrophic explosions when exposed to ignition sources. The risk becomes even more critical as operations scale up & involve large quantities…

Rp 6.350.000
Tersedia

E-Procurement Berbasis ICT

LATAR BELAKANG: e-Procurement adalah proses pengadaan barang/jasa pemerintah yang pelaksanaannya  dilakukan  secara  elektronik  yang  berbasis  web/ internet dengan memanfaatkan fasilitas teknologi komunikasi dan in-formasi yang meliputi pelelangan umum, pra-kualifikasi dan sourcing secara  elektronik  dengan  menggunakan  modul  berbasis  website. Proses Pengadaan barang dan jasa yang dilakukan dengan menggunakan e-procurement secara signifikan akan meningkatkan kinerja, efektifitas,  efisiensi, …

Rp 5.750.000
Tersedia
Diskon
10%

Seven Habits to Boost Personal Productivity

BACKGROUND: Real-life application of Stephen Covey’s “7 Habits of Highly Effective People” Stephen Covey, a renowned author and business icon, dedicated his life to educating global leaders on the principles outlined in his bestselling book, “The 7 Habits of Highly Effective People.” These timeless habits, emphasizing principles over techniques, provide a powerful framework for personal…

Rp 4.950.000 Rp 5.500.000
Tersedia

Pengukuran & Alat Ukur Listrik Pembangkit

BACKGROUND: Pengukuran dan alat ukur listrik memiliki peran krusial dalam memastikan keandalan dan efisiensi operasi pembangkit listrik. Alat ukur ini digunakan untuk memantau parameter penting seperti tegangan, arus, daya, dan frekuensi, yang berdampak langsung pada kinerja sistem. Pemahaman yang baik tentang prinsip kerja dan aplikasi alat ukur listrik sangat penting bagi teknisi dan operator dalam…

Rp 7.950.000
Tersedia

Competent, Professional Secretary & Administration

BACKGROUND: The special treatment of a professional secretary is ability to take a part as an administrative assistant, executive secretary and office manager. Therefore, there is a prima skill and global orientation of duty…. (La Rose) To be a good and effective secretary is her own choices. The skill to know self-potency is very important…

Rp 7.950.000
Tersedia

In Depth Project Cost, Schedule, and Risks Management for Project Professional

BACKGROUND: Effective project management is critical to the success of any project. With the increasing complexity and scale of projects, especially in industries such as oil, gas, and process industries, it is imperative for project managers and project professional to possess advanced skills in cost management, scheduling, and risk management. This training, In Depth Project…

Rp 7.950.000
Tersedia
Index